Sumber Doa

Kumpulan Doa Untuk Anda

No. 140 : Memuji Tuhan - Keelokan-Nya (Witness Lee)

Salam Sejahtera Bagi Kita Semua bagi sahabat Sumber Doa, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul No. 140 : Memuji Tuhan - Keelokan-Nya (Witness Lee), kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.




Lirik:

1. Tuhan, Dikau-lah Mempelai, Allah pilih, ku sayang;
    Diri-Mu sangat memikat, tak mungkin tak ku cinta.

2. Sang Kekasih nan ku sayang, adil-Mu tak terkisah!
    Asmara-mu mesra amat, elok-Mu tak terkata!

3. Tampan-Mu tiada lawan, manis-Mu tiada tara!
    Lemah lembut, mesra akrab, memang sungguh sempurna!

4. Mur memenuhi jubah-Mu, kurnia di mulut-Mu!
    Di aroma sengsara-Mu, d'ngan cinta Kau ku peluk.

5. Kau terurap minyak ria, melebihilah kawan;
    "Istana Gading" terdengar, puji sorak gempita.

6. Allah berkati tak sudah, jaya terhadap lawan:
    Ternobat dan naik takhta, kuasa daulat tak tara.

7. Dikau dambaan s'mua bangsa, adi-Mu m'reka paham;
    Melampaui segalanya, ku puja selamanya!

(W.L; Kidung Agung & Hagai)

Link:

Category:Praise of the Lord
Subcategory:His Beauty
Music:John Bacchus Dykes (1823-1876)
Time: 4/4
Key: C Major
Meter: 8.7.8.7.
Hymn Code:536176531123565
Music (MIDI)
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "No. 140 : Memuji Tuhan - Keelokan-Nya (Witness Lee)"

Terima Kasih Sudah Berkomentar
 
Copyright © 2014 Sumber Doa - All Rights Reserved
Template By Kuncidunia